TKA Santo Carolus Jadi “Petani Cilik”
SURABAYA, KalderaNews.com – Suasana ceria dan penuh semangat mewarnai kelas TKA Santo Carolus pada Senin, 17 Februari 2025. Anak-anak didik mengikuti kegiatan edukatif “Aku Petani Cilik” yang bertujuan mengenalkan profesi petani dengan cara yang menyenangkan […]