Modal Awal Masuk Jurusan DKV, Harus Suka Menggambar, Begini Prospek Kerjanya

Ilustrasi. Jurusan Desain Komunikasi Visual (Ist)
Ilustrasi. Jurusan Desain Komunikasi Visual (Ist)
Sharing for Empowerment

JAKARTA, KalderaNews.com – Jurusan Desain Komunikasi Visual (DKV) menjadi salah satu pilihan banyak calon mahasiswa saat ini karena prospek kerjanya yang menjanjikan.

Dirangkum dari situs resmi UMN, bahwa sebenarnya jurusan DKV masih merupakan bagian dari ilmu seni, sebelum  menjadi DKV, jurusan ini disebut desain grafis.

Berikut ini beberapa hal yang harus dipersiapkan ketika kalian memutuskan untuk memilih jurusan DKV di perguruan tinggi nanti.

BACA JUGA:

1. Bisa menggambar

Persiapan pertama yakni, bisa dan suka menggambar serta menjadi kegiatan rutin sehari-hari. Karena nantinya, pada saat kuliah jurusan DKV, kalian akan mendapat banyak tugas yang mengharuskan menggambar. Bisa berupa objek, ruang, layout, ilustrasi, film, dll.

2. Melengkapi peralatan kuliah di DKV

Pada semester awal, mahasiswa DKV akan membutuhkan alat-alat seperti kertas dan buku gambar, pensil, rautan, krayon, krayon, cat air,  akrilik, cat minyak, cat poster, kuas dan palet. Pada tahap selanjutnya, akan mulai menggambar  berbagai hal yang berhubungan dengan 3D dan animasi.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*