8 Daftar Kampus Swasta di Surakarta yang Bisa Dicoba untuk Opsi Kuliahmu

Ilustrasi: Universitas Muhammadiyah Surakarta (KalderaNews.com/Ist.)
Ilustrasi: Universitas Muhammadiyah Surakarta (KalderaNews.com/Ist.)
Sharing for Empowerment

JAKARTA, KalderaNews.com – Kampus swasta di Surakarta cukup beragam dan punya kualitas yang sangat baik untuk menjadi opsi perkuliahan. Berikut ini daftarnya!

Apalagi biaya hidup di Surakarta atau Solo ini juga murah, tidak heran jika banyak calon mahasiswa baru berkeinginan untuk melanjutkan studinya di kota ini.

Terkadang universitas swasta kerap dianggap remeh oleh sebagian orang. Namun nyatanya tidak demikian, kampus swasta pun juga punya prestasi yang bagus.

BACA JUGA:

Kalau kamu ingin melanjutkan studi di perguruan tinggi swasta Surakarta, inilah beberapa rekomendasi terbaik untuk dicoba:

1. Universitas Muhammadiyah Surakarta

Universitas Muhammadiyah Surakarta atau UMS adalah universitas swasta di Surakarta yang sering menduduki top 100 besar klasterisasi dikti.

UMS memilki segudang prestasi dan mempunyai mahasiswa yang berkompeten. UMS menghasilkan lulusan yang mampu bersaing di dunia kerja karena dibekali oleh ilmu pengetahuan.

2. Universitas Sahid Surakarta

Universitas Sahid Surakarta atau UNSAHID masuk ke jejeran universitas swasta di Surakarta terbaik selanjutnya.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*