Mengulik Program MBG dan Kelemahan Fitur Besutan Extramarks
JAKARTA, KalderaNews.com – Extramarks Indonesia meluncurkan program Money Back Guarantee (MBG) di Jakarta pekan ini, Kamis, 2 Mei 2019. Program berbayar ini berlaku untuk pelanggan yang memilih paket “Kelas Pintar” dan berlangganan selama 12 bulan. […]