Sejarah Imlek di Indonesia, Pernah Dilarang Orde Baru, Tapi Kini Jadi Hari Libur Nasional
JAKARTA, KalderaNews.com – Perayaan Imlek atau Tahun Baru China pernah dilarang pemerintah. Tapi kini menjadi hari libur nasional. Perayaan Imlek di Indonesia memiliki sejarah yang panjang dan berliku. Imlek sempat dilarang pada masa Presiden Soeharto. […]