Parah, Guys! Ternyata Masuk PTN Bisa Lewat ‘Jalur Suap’ dan ‘Jalur Titip Pejabat’
JAKARTA, KalderaNews.com – Dalam sidang kasus suap eks Rektor Universitas Lampung (Unila) Karomani terungkap banyak fakta yang mengagetkan. Ternyata, menjadi mahasiswa sebuah perguruan tinggi negeri alias PTN bisa lewat “jalur suap” atau “jalur titip pejabat”. […]