Bingung Pilih Sekolah Saat Pandemi Covid-19? Ini Solusinya!
JAKARTA, KalderaNews.com – Jika orang tua bingung memilih sekolah di tengah wabah pandemi Covid-19, maka ada aspek selain fasilitas yang dapat diperhatikan supaya tidak salah pilih. Paling utama ialah perhatikan aspek psikologisnya. […]