JAKARTA, KalderaNews.com– Inilah top 40 sekolah menengah atas (SMA) terbaik di Indonesia berdasarkan nilai UTBK yang bisa jadi referensi sekolah.
Prestasi pendidikan di Indonesia menjadi sorotan utama, terutama ketika Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) merilis daftar sekolah terbaik berdasarkan nilai UTBK.
Di tahun 2022, sebanyak 23.657 sekolah turut serta dalam Ujian Tertulis Berbasis Komputer-Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (UTBK-SBMPTN).
BACA JUGA:
- 10 Top SMA Unggulan di Bandung Versi LTMPT, Didominasi Sekolah Swasta!
- Top 20 SMA Terbaik di Banten versi LTMPT, Didominasi Sekolah Swasta
- Daftar SD Swasta Terbaik di Bandung, Lengkap dengan Biaya Masuk, Ada yang SPP Rp 650 Ribu per Bulan!
Namun, hanya 3.381 sekolah yang memenuhi kriteria ketat yang ditetapkan oleh LTMPT. Salah satu kejutan terbesar dalam daftar ini adalah MAN Insan Cendekia Serpong, Tangerang Selatan, Banten.
Sekolah ini berhasil mencatatkan nilai rata-rata UTBK sebesar 666,494, menegaskan eksistensinya sebagai salah satu institusi pendidikan terbaik di Indonesia. Inilah daftar top 40 SMA terbaik:
Top 40 SMA terbaik di Indonesia berdasarkan nilai UTBK
- MAN Insan Cendekia Serpong, Tangerang Selatan, Banten – 666,494
- SMA Katolik St Louis 1, Surabaya, Jawa Timur – 641,482
- SMA Pradita Dirgantara, Boyolali, Jawa Tengah – 640,747
- MAN Insan Cendekia Pekalongan – 637,499
- SMAN 8 Jakarta – 635,347
- SMA Labschool Kebayoran – 634,304
- SMA Kanisius Jakarta – 632,269
- SMAN 2 Jakarta – 631,4219. SMAS BPK 1 Penabur Bandung – 630,562
- SMAN 68 Jakarta – 629,223
- SMAN 8 Yogyakarta – 628,538
- SMA Unggul Del – 628,100
- SMAN 1 Yogyakarta – 625,860
- SMAN 28 Jakarta – 625,145
- SMAN 3 Yogyakarta – 624,698
- SMAN 81 Jakarta – 624,037
- SMA Kristen 5 BPK Penabur – 621,951
- SMAN 1 Godean – 621,865
- MAN 2 Kota Malang – 617,605
- MAN Insan Cendekia Kota Batam – 616,585
- SMAN 6 Yogyakarta – 616,488
- SMAN 21 Jakarta – 616,405
- SMAN 61 Jakarta – 615,000
- SMAN Banua Kal Sel – 613,488
- SMA Kristen BPK Penabur Gading Serpong – 613,312
- SMAN 34 Jakarta – 613,287
- SMAN 48 Jakarta – 611,964
- SMA Kolese Loyola – 611,291
- SMA Al-Irsyad Satya – 609,602
- SMA Santa Ursula – 609,237
- SMA Ignatius Global School (IGS) Palembang – 609,216
- SMAN 78 Jakarta – 607,431
- SMA Alloysius 1 – 605,233
- SMA Pesantren Unggul Al Bayan – 604,424
- MAN Insan Cendekia Gorontalo – 603,660
- SMAN 47 Jakarta – 603,293
- MAN Insan Cendekia Jambi – 602,429
- SMAN 26 Jakarta – 602,227
- SMA Labschool Jakarta – 601,467
- MAN Insan Cendekia Pasuruan – 600,516
- SMAN 1 Kalasan – 600,355
Demikianlah informasi mengenai top 40 sekolah menengah atas (SMA) terbaik di Indonesia berdasarkan nilai UTBK yang bisa jadi referensi sekolah.
Cek Berita dan Artikel KalderaNews.com lainnyadi Google News
*Jika merasa artikel ini bermanfaat, silakan dishare pada saudara, sahabat dan teman-temanmu. Tertarik menjalin kerjasama dengan KalderaNews.com? Silakan hubungi WA (0812 8027 7190) atau email: kalderanews@gmail.com


Leave a Reply