Polemik Ekskul Pramuka di Sekolah, Begini Tanggapan Kwarnas Pramuka
JAKARTA, KalderaNews.com – Sekjen Kwarnas Pramuka menyayangkan polemik Kemendikbudristek yang “mencabut” ekskul Pramuka sebagai ekskul wajib di sekolah. Sekjen Kwarnas Pramuka, Mayjen TNI (Purn) Dr. Bachtiar Utomo menyayangkan keputusan tersebut. Sebelumnya, Pramuka merupakan kegiatan ekstrakurikuler […]