Buka Wawasan Dunia Perkuliahan, Siswa Kelas XII SMA Tarsisius 1 Visit UBM Serpong
JAKARTA, KalderaNews.com – SMA Tarsisius 1 Jakarta mengadakan Campus Visit untuk kelas XII pada Selasa, 9 Agustus 2022. Kegiatan ini bertujuan menambah wawasan peserta didik dalam memilih jurusan di Perguruan Tinggi. Rombongan kunjungan, yakni seluruh […]
