Guys, Sudah Tahu Belum Siapa Saja Menteri Pendidikan Indonesia, Yuk Cek Disini
JAKARTA, KalderaNews.com – Tanggal 2 Mei selalu diperingati sebagai Hari Pendidikan Nasional oleh seluruh rakyat Indonesia. Untuk lebih memahami bagaimana kemajuan pendidikan di Indonesia, alangkah baiknya kalian mengenal siapa saja orang-orang yang pernah menjabat sebagai […]