Selamat! Inilah Daftar Lengkap Peraih Medali Emas, Perak dan Perunggu KSN SMA/MA Bidang Kebumian 2021

Peraih Medali Emas, Perak dan Perunggu KSN SMA/MA 2021
Peraih Medali Emas, Perak dan Perunggu di KSN SMA/MA 2021 (KalderaNews/JS de Britto)
Sharing for Empowerment

JAKARTA, KalderaNews.com – Pusat Prestasi Nasional resmi mengumumkan para pemenang Kompetisi Sains Nasional (KSN) yang sebelumnya Olimpiade Sains Nasional (OSN) Jenjang SMA/MA 2021 pada Jumat, 12 November 2021.

Siswa yang mengikuti kompetisi ini adalah siswa-siswi terbaik dari provinsinya masing-masing yang telah lolos seleksi tingkat kabupaten dan provinsi. Kompetisi ini diadakan di kota yang berbeda-beda setiap tahunnya.

KSN jenjang SMA/MA Tahun 2021 mencakup Bidang Matematika, Bidang Fisika, Bidang Kimia, Bidang Biologi, Bidang Informatika/Komputer, Bidang Kebumian, Bidang Astronomi, Bidang Ekonomi dan Bidang Geografi.

BACA JUGA:

Pelaksanaan KSN jenjang SMA/MA dilaksanakan pada 1-12 November 2021 yang diawali dengan technical meeting dan pembukaannya pada 7 November 2021. Selanjutnya pada 8-9 November 2021 para peserta bertanding dan KSN SMA/MA 2021 ditutup pada 12 November 2021.

Provinsi Jawa Timur dipastikan menjadi juara umum Kompetisi Sains Nasional 2021 dengan raihan 29 emas, 29 perak, 25 perunggu. Prestasi Jawa Timur ini diikuti oleh DKI Jakarta, dan Jawa Barat yang menempati peringkat kedua dan ketiga.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*