Inilah Tema dan Logo Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2024, Masih Pakai Logo yang Lama Kok!

Logo Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2024. (dok.kemendkibudristek)
Logo Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2024. (dok.kemendkibudristek)
Sharing for Empowerment

JAKARTA, KalderaNews.com – Kemendikbudristek telah mengeluarkan tema dan logo untuk peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2024. Berikut penjelesannya!

Peringatan Hardiknas tahun ini akan dirayakan pada Kamis, 2 Mei 2024.

Selain tema dan logo, Kemendikbudristek juga penetapakan bulan Mei 2024 sebagai Bulan Merdeka Belajar.

Sementara, tema peringatan Hardiknas 2024 adalah “Bergerak Bersama, Lanjutkan Merdeka Belajar”.

BACA JUGA:

Logo Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2024

Rupanya tidak ada yang baru dalam logo Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) tahun ini.

Bahkan, logo peringatan tahun ini masih sama dengan peringatan 4 tahun lalu atau tahun 2020.

Nah, berikut makna dari logo Hardiknas tersebut:

Pilihan warna logo ini memiliki makna kreatifitas dan inovasi generasi muda dalam memaksimalkan potensi intelektual.

Logo Hardiknas 2020 dibentuk dari 3 elemen, yakni bintang, keceriaan, dan pena.

Bintang

Ini menggambarkan semangat Hardiknas untuk melahirkan generasi Indonesia yang unggul, cerdas, dan berkarakter.

Dengan garis luwes menggambarkan semangat adaptif dan tangguh menghadapi perubahan zaman yang kian dinamis.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*