Inilah Sosok Di Balik Jembatan Lengkung LRT Kuningan

Sharing for Empowerment

Konstruksi jembatan lengkung LRT Jabodebek yang membentang 148 meter dengan radius lengkung 115 meter itu menggunakan material beton seberat 9.688,8 ton. Besi yang digunakan sejumlah 2.929,7 ton. Tak ayal, konstruksi jembatan itu tercatat Museum Rekor Indonesia; jembatan beton lengkung dengan bentang terpanjang dan jembatan dengan pembebanan axial static loading test terbesar. (yp)

* Jika merasa artikel ini bermanfaat, silakan dishare pada saudara, sahabat dan teman-temanmu




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*