Stafsus Jokowi, Angkie Yudistia Sambut Mahasiswa Baru UAJY

Sharing for Empowerment

Angkie juga mengungkapkan, 10 kemampuan yang perlu dimiliki mahasiswa. Sepuluh keterampilan itu, seperti kemampuan memecahkan masalah yang kompleks, berpikir kritis, kreatif, berjiwa pemimpin, mampu bekerja sama, kemampuan mengontrol emosi, mampu membuat keputusan, mengutamakan pelayanan, kemampuan bernegosiasi, mampu beradaptasi dan fleksibel.

Sementara, Rektor UAJY, Prof. Yoyong Arfiadi menyambut kehadiran para mahasiswa baru. “Selamat datang, terutama kepada mahasiswa baru dari berbagai program studi di Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Selamat bergabung di kampus tercinta,” ujarnya.

* Jika merasa artikel ini bermanfaat, silakan dishare pada saudara, sahabat dan teman-temanmu.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*