Ancaman Kekerasan Seksual di Sekolah, Inilah 3 Tip untuk Mencegah

Sharing for Empowerment

Lawan tindak kekerasan seksual

Kamu juga mesti berani melawan segala bentuk tindakan kekerasan seksual yang dilakukan oleh siapapun di sekolah. Maraknya tindak kekerasan seksual, salah satu penyebabnya karena orang di sekitar korban tidak berani untuk melawan.

Maka, jika kamu menemui tindak kekerasan seksual, jangan takut untuk melaporkan. Kekerasan seksual haruslah dilawan, agar memberikan efek jera kepada pelakunya. Apabila siswa mengalami kekerasan seksual, ia harus segera minta perlindungan atau melaporkan kepada guru dan orangtua.

*Jika merasa artikel ini bermanfaat, silakan dishare pada saudara, sahabat, dan teman-temanmu.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*