Inilah Lima Beasiswa Dalam Negeri Untuk Lulusan SMA, Simak Yuk

Sharing for Empowerment

Beasiswa Djarum

Beasiswa Djarum atau Beswan Djarum merupakan beasiswa yang paling populer di Indonesia dan memiliki peminat yang meningkat dari tahun ke tahun. Beasiswa yang diberikan oleh Djarum Foundation ini sudah ada sejak tahun 1984 lalu.

Beasiswa ini memungkinan mahasiswa mendapatkan dana kuliah selama satu tahun serta mendapatkan dana kuliah selama satu tahun serta mendapatkan berbagai macam pelatihan dan pengembangan diri. Contohnya saja adalah pelatihan nation building, character building, leadership development, competition challenger, dan ada pula internasional exposure.

Sampoerna Foundation

Beasiswa kuliah untuk lulusan SMA yang juga banyak diminati adalah Beasiswa Sampoerna Foundation dari PT HM Sampoerna, Tbk. Beasiswa ini memiliki tujuan mendorong para pelajar di Indonesia yang memilii prestasi gemilang.

Untuk mendapatkan beasiswa ini, kamu harus memiliki tekad dan semangat yang tinggi untuk membangun negeri di masa mendatang. Dengan beasiswa ini, mahasiswa dapat mendapatkan biaya kuliah selama empat tahun secara gratis, termasuk uang saku, uang tunjangan buku, dan tunjangan biaya penggunaan internet.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*