Inilah Twibbon untuk Merayakan Hari Cinta Puspa dan Satwa Nasional (HCPSN) 2021, 5 November

Ilustrasi: Bunga Anggrek Bulan (Palaenopsis amabilis) sebagai puspa pesona. (KalderaNews.com/Ist.)
Ilustrasi: Bunga Anggrek Bulan (Palaenopsis amabilis) sebagai puspa pesona. (KalderaNews.com/Ist.)
Sharing for Empowerment

JAKARTA, KalderaNews.com – Tiap 5 November, kita memperingati Hari Cinta Puspa dan Satwa Nasional (HCPSN). Hari Cinta Puspa dan Satwa Nasional menjadi salah satu hari peringatan lingkungan hidup yang menjadi agenda tahunan nasional.

Hari Cinta Puspa dan Satwa Nasional diprakarsai Presiden Soeharto pada 1993. Soeharto mengeluarkan Keputusan Presiden Nomor 4 Tahun 1993 tentang Satwa dan Bunga Nasional.

BACA JUGA:

Tujuan peringatan Hari Cinta Puspa dan Satwa Nasional agar masyarakat meningkatkan kepedulian, perlindungan, dan pelestarian terhadap puspa atau bunga dan satwa nasional.

Nah, untuk ikut serta memperingati Hari Cinta Puspa dan Satwa Nasional, kamu bisa memasang twibbon di media social kamu. Berikut ini pilihannya:

*Jika merasa artikel ini bermanfaat, silakan dishare pada saudara, sahabat, dan teman-temanmu




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*