Aplikasi Fresh Food Buatan Dosen UB, Salah Satu Terbaik di Dunia

Sharing for Empowerment

“Untuk smart farming, kami akan fasilitasi pertanian mereka dengan sensor, CCTV, dan banyak lagi peralatan, seperti tanki air untuk penyiraman, dan sebagainya. Petani bisa melihat dan mengontrol lahan pertanian mereka dalam satu interface,” katanya.

Fadly berharap, aplikasi ini dapat dimanfaatkan oleh petani serta masyarakat. Bulan ini, Fadly bersama timnya akan menanam bawang putih di lahan seluas 20 hektar dan dua hektarnya akan menggunakan teknologi smart farming. (yp)

* Jika merasa artikel ini bermanfaat, silakan dishare pada saudara, sahabat dan teman-temanmu




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*