Buat Mahasiswa yang Suka Drakor, Dokter Reisa: Hati-hati Saat Pandemi Covid-19

Sharing for Empowerment

“Tidur menjadi hal yang sangat penting di tengah pandemi Covid-19 dan tentunya disertai dengan olahraga dengan intensitas ringan sampai sedang, yakni 15-20 menit. Olahraga ini dilakukan 3x dalam seminggu dan nggak boleh berlebihan,” pesannya.

Ia menjelaskan olahraga yang berlebihan butuh waktu lama untuk bisa fix kembali. Oleh sebab itu, olahraganya bisa yang ringan-ringan saja di rumah. Kalau terpaksa keluar, misalnya sepedaan, wajib mengenakan masker.

Diberitakan KalderaNews sebelumnya, webinar mengangkat topik pro kontra keamanan kesehatan di masa pandemi, khususnya dalam lingkungan sivitas pada perguruan tinggi.

Webinar ini dimaksudkan untuk mempersiapkan mahasiswa dan pendidik saat memasuki proses belajar tatap muka di masa pandemi Covid-19, sebagaimana yang telah diputuskan oleh Kemendikbud.

* Jika merasa artikel ini bermanfaat, silakan dishare pada saudara, sahabat dan teman-temanmu




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*