Kamu Harus Tahu! Hal Penting yang Harus Ada pada CV Mahasiswa

Agar CV dilirik perusahaan impian, 5 skill ini wajib dimiliki fresh graduate (Kalderanews.com/Ist)
Fresh Graduate dengan CV yang menarik. (Kalderanews.com/Ist)
Sharing for Empowerment

JAKARTA, KalderaNews.com – Sedia payung sebelum hujan tampaknya tepat untuk hal ini. membuat CV atau Curriculum Vitae telah menjadi kebutuhan. Tidak hanya para fresh graduate yang membutuhkan CV untuk melamar pekerjaan, para mahasiswa pun perlu menyiapkan CV untuk keperluan-keperluan mendadak.

CV adalah salah satu elemen yang dibutuhkan di dunia kerja. Bila tidak dipersiapkan sejak awal, kadang kita bisa kelabakan saat ingin melamar pekerjaan di sebuah perusahaan setelah lulus. Inilah hal penting yang harus ada di dalam CV. Para  mahasiswa harus paham agar dapat mempersiapkannya dengan baik.

BACA JUGA:

Profil lengkap

CV harus mengandung profil lengkap. Hal ini berguna agar recruiter dapat mengenalimu dengan baik. Poin yang ada pada bagian ini adalah nama lengkat, tempat tangga; lahir, dan domisili saat ini. Bila recruiter tidak meminta alamat lengkap, kamu cukup cantumkan kota dan provinsi saja.

Pendidikan

Riwayat pendidikan juga merupakan hal penting yang harus disampaikan pada CV. Hal ini agar recruiter dapat mengetahui latar belakang setiap individu. Tingkat pendidikan yang relevan dengan posisi yang dilamar dapat menjadikan peluang diterima makin besar.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*