Pernah Dibantah, Akhirnya Undip Akui Ada Perundungan di PPDS RS dr. Kariadi Semarang
SEMARANG, KalderaNews.com – Akhirnya, pihak Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro (Undip) mengakui ada perundungan PPDS Anestesia di Rumah Sakit dr. Kariadi Semarang. Dekan Fakultas Kedokteran Undip, Yan Wisnu Prajoko menyatakan, perundungan terjadi dalam berbagai bentuk dan […]