Yang Belum Punya KIP, Tetap Daftar SNMPTN Dulu, Finalisasi Setelah Daftar KIP Kuliah
JAKARTA, KalderaNews.com – Pelaksana Tugas (Plt.) Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi Kemendikbud, Nizam menegaskan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) membuka kesempatan bagi calon mahasiswa dari keluarga kurang mampu yang belum memiliki Kartu Indonesia Pintar (KIP) untuk […]