Mengulik Jurusan Fashion Design, Kuy! Lulusannya Terus Dibutuhkan Sepanjang Masa

Sharing for Empowerment

Selain itu kamu dapat juga bekerja sebagai fashion stylist, fashion illustrator, fashion consultan dan specialist, costume designer for music video, TV, movie and theatre, fashion journalist and blogger,  serta menjadi seorang wirausaha di bidang fashion.

Jurusan Fashion Design ini memang familiar di perguruan tinggi swasta. Bila di PTN jurusan ini kerap bernama jurusan Pendidikan Tata Busana. Meskipun namanya berbeda, mata kuliah yang dipelajari tidak akan jauh berbeda.

Bila kamu berminat untuk mengambil jurusan Fashion Design di PTS, maka pilihan yang dapat kamu jadikan pertimbangan antara lain: LaSalle College, Jakarta, BINUS Nortumbria School of Design Jakarta, ESMOD Jakarta, Raffles Design Institute Jakarta, dan LPTB Susan Budiharjo Jakarta.

*Jika merasa artikel ini bermanfaat, silakan share pada saudara, sahabat dan teman-temanmu.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*