Ternyata Inilah Keuntungan Kuliah di Irlandia

Sharing for Empowerment

Meski tergolong gratis namun perjalanan ke negara tersebut tergolong lama sekitar 16 jam.

Untuk menuju ke negara tersebut disarankan terbang ke Dubai atau Pakistan (8 jam) dulu lalu dilanjutkan ke Irlandia (8 jam). 

Kuliah sambil kerja

Biaya hidup selama di Irlandia tidak semahal negara lain sehingga para pelajar bisa sambil bekerja.

Sistem belajarnya tergolong part time sehingga sisanya bisa dimanfaatkan dengan cara bekerja. 

Menurut para mahasiswa yang pernah ada di sarana menyebutkan jika sistem kuliahnya lebih ke part time.

Bahkan ketika Anda bertemu banyak orang ada juga yang menawarkan berbagai pekerjaan

Tinggal di Irlandia

Setelah selesai menjalani studi, pelajar diberikan kesempatan untuk tinggal di negara tersebut. Namun untuk masa tinggalnya ada batasan dengan maksimal 1 tahun.

Nah, itulah beberapa keuntungan yang bisa kamu peroleh jika kuliah di Irlandia.

Cek Berita dan Artikel KalderaNews.com lainnya di Google News

*Jika merasa artikel ini bermanfaat, silakan dishare pada saudara, sahabat dan teman-temanmu. Tertarik menjalin kerjasama dengan KalderaNews.com? Silakan hubungi WA (0812 8027 7190) atau email: kalderanews@gmail.com




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*