Tantangan Pendidikan Tanpa Pandemi Covid-19 Pun Sudah Sangat Besar

Ilustrasi: Sebanyak 143 sekolah di Jakarta terdampak banjir. (Ist.)
Ilustrasi: Sebanyak 143 sekolah di Jakarta terdampak banjir. (Ist.)
Sharing for Empowerment

JAKARTA, KalderaNews.com – Global Education Monitoring (GEM) Report 2020 UNESCO dengan tajuk “All Means All” mencatat kesenjangan tingkat literasi orang dewasa dengan disabilitas di Indonesia mencapai 41%.

Di sisi lain, tingkat kehadiran pelajar pendidikan menengah (usia 15 tahun) di Indonesia telah meningkat, walau perkembangannya masih di bawah syarat pencapaian Sustainable Development Goals yang telah disepakati oleh negara-negara anggota PBB pada tahun 2015.

Menanggapi laporan GEM ini, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Anwar Makarim menegaskan bahwa tantangan pendidikan di Indonesia tanpa pandemi Covid-19 pun sudah sangat besar. Baik secara geografi, budaya, maupun infrastruktur.

BACA JUGA:

Namun Kemendikbud tetap berupaya menyusun kebijakan terbaik untuk memastikan pembelajaran tetap berjalan.

“PJJ bukanlah kebijakan Kemendikbud. Metode ini dipilih agar pendidikan tetap hadir, khususnya bagi anak-anak usia sekolah, dalam suasana yang menyenangkan dan aman,” tutur Mendikbud.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*