3 Universitas di Singapura Ini Masih Menawarkan Beasiswa Hingga Akhir 2021

Mahasiswa Curtin University Singapore
Mahasiswa Curtin University Singapore. (KalderaNews.com/Ist.)
Sharing for Empowerment

JAKARTA, KalderaNews.com – Selama ini, Singapura dikenal memiliki reputasi sebagai negara dengan kualitas pendidikan terbaik nomor satu di Asia dan ke-11 di dunia. Dengan kualitas pendidikan terbaik inilah, Singapura menjadi salah satu negara tujuan untuk melanjutkan studi.

Hal ini berlaku juga untuk siswa dari Indonesia. Hubungan kedua negara, Indonesia dan Singapura yang baik, dan jarak yang dekat, menjadikan banyak siswa Indonesia yang memilih melanjutkan pendidikan ke Singapura.

Ada kabar baik, 3 universitas di Singapura ini masih membuka pendaftaran kuliah hingga akhir tahun dan memberikan peluang beasiswa bagi pelajar Indonesia. Ketiga kampus itu adalah Curtin Singapore, James Cook University Singapore, dan SP Jain School of Global Management.

BACA JUGA:

SP Jain School of Global Management

SP Jain School of Global Management menawarkan kuliah gratis dan tunjangan Hidup. Meski berlokasi juga di Singapura, namun kampus ini sebenarnya merupakan sekolah bisnis privat dan merupakan cabang dari kampus utamanya yang berlokasi di Dubai, Uni Emirat Arab.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*