Ada Rencana Cari Pacar Lewat Dating App? Ini Tip Agar Aman

Berpacaran Sehat Saat Kuliah
Ilustrasi: Berpacaran Sehat Saat Kuliah (KalderaNews/Ist)
Sharing for Empowerment

JAKARTA, KalderaNews.com – Jomlo atau tidak punya pacar ketika teman lain punya gandengan itu memang bisa membuat hati teriris. Selain sedih juga rasanya seperti tidak ada semangat hidup. Namun, mencari pacar dari lingkungan sekitar memang tidak mudah. Salah satu alternatif yang dapat dijadikan pilihan adalah mencari pacar lewat dating app.

Dating app dapat dijadikan alternatif paling akhir bila kamu telah berusaha mencari pacar, tetapi belum juga mendapatkan. Di balik kontroversi dating app, ia juga mempunyai manfaat untuk mempertemukan kita dengan orang yang memiliki hobi sama, menari secara fisik, seru diajak ngobrol bahkan dibawa ke jenjang yang lebih serius.

BACA JUGA:

Namun, meski banyak manfaatnya, kita tetap harus berhati-hati dan tidak terlena. Berinteraksi dengan orang asing secara online, dapat berisiko menyebabkan pelecehan, kekerasan secara verbal, penguntitan, penipuan seperti catfishing, penyalahgunaan konten digital, bahkan kekerasan dalam hubungan. Belum lagi risiko yang membahayakan fisik jika terdapat pertemuan tentu harus kita waspadai.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*