Ternyata, Inilah 6 Kunci Sukses Hadapi Ujian Online, Simak Yuk!

Ilustrasi; Belajar mandiri secara online. (Ist)
Ilustrasi; Belajar mandiri secara online. (Ist)
Sharing for Empowerment

JAKARTA, KalderaNews.com – Di tengah pandemi Covid-19, semua masih dilakukan secara daring atau online. Gimana nanti kalau ujian online ya? Bagi kamu yang sudah mulai terbiasa mungkin tidak menjadi masalah. Tapi bagi kamu yang belum terbiasa menghadapi ujian online, tentu akan menjadi tantangan.

BACA JUGA:

Nah, berikut ini beberapa tip bagi kamu untuk menghadapi ujian online. Simak yuk!

Cek jadwal ujian
Hal pertama yang mesti kamu lakukan adalah membuat catatan jadwal ujian, mulai dari hari, tanggal, jam, mata pelajaran, ruangan, dan yang lain secara mendetail. Pastikan juga kamu belajar mata pelajaran yang sesuai dengan yang akan diujikan esok hari. Kamu juga perlu mengetahui waktu ujian dimulai serta durasi pengerjaan.

Bangun pagi tepat waktu
Pembelajaran jarak jauh alias online pasti membuat kamu sering bangun siang kan? So, jangan sampai kebiasaan ini diteruskan, apalagi jika sudah menjelang ujian. Caranya, satu atau dua minggu sebelum ujian, kamu mesti bangun pagi. Jika perlu pakai alarm di gadget kamu untuk membangunkan.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*