Yuk Simak Kiat Meraih IPK Tinggi!

Sukses raih IPK Baik
Ilustrasi: Sukses raih IPK Baik
Sharing for Empowerment

JAKARTA, KalderaNews.com – Siapa yang tak mau dapat nilai IPK yang memuaskan? Saat sudah kuliah, IP atau IPK yang tinggi merupakan pencapaian besar yang ingin diraih tiap mahasiswa. Indeks Prestasi (IP) ini merupakan nilai hasil ujian tiap semester, sedangkan IPK atau Indeks Prestasi Kumulatif merupakan akumulasi nilai yang didapatkan mahasiswa hingga akhir semester. Nilai IPK yang tinggi bisa membantu kamu mendapatkan pekerjaan atau mendaftar beasiswa.

So, agar kamu bisa meraih dan mempertahankan nilai IPK yang baik, yuk simak beberapa tips ini:

Tingkatkan IPK di semester awal
Pada semester awal biasanya para mahasiswa akan mendapatkan banyak sekali mata kuliah yang harus diambil. Jadikan ini kesempatan untuk meningkatkan IPK. Nilai di semester awal bisa menopang nilai-nilai untuk semester berikut. Jika nilai di semester awal rendah, bisa jadi kamu akan susah mengejar ketertinggalan. Namun bukan berarti kamu bisa santai di semester berikut jika nilai semester awal sudah baik. Kamu tetap harus berjuang meningkatkan dan mempertahankannya.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*